Hasil Race MotoGP Minggu 5 Juni 2016, Rossi Menang Lorenzo Ambruk...


MotoGP - Pegelaran motoGp kali ini sangat seru, seperti yang kita ketahui tadi pukul 18.10 - 20.00 Race pertama dimulai dengan Lorenzo yang memimpin para pembalap meninggalkan star up disusul Marc Marques, Dhani Pedrosa, Valentino Rossi dan Maverick Vinnales... Kemudian balapan terus berlangsung seru dengan mulai over takling Rossi diikuti Vinales yang menyalip Pedrosa... Aksi terus berlanjut saat Rossi menyalip Marques... Takkalah dengan aksi saling salip di posisi dua dan tiga Vinales dan Dani pun saling adu skill memperebutkan posisi empat dan lima.... 
naah ketika pada putaran ke 15 tiba-tiba lorenzo down dan berasil di salip rosi dan marques dan posisinya terus merosot dengan berhasil di salip dhani pedrosa.... Naah yang jadi seru yakni ketika Lorenzo berduel dengan Vinales... Hingga akhirnya lorenzo dipaksa mengalah di posisi ke lima... 
Race selanjutnya cukup mengagetkan dengan Crash Lorenzo dengan Ianone... Akibat over takling ianone yg terlalu cepat hingga senggolanpun tak terhindarkan... Akibat hal tersebut nampak Lorenzo sangat marah dengan ianone...

Berikut merupakan hasil Race Catalunya tadi Sore...

1. Valentino Rossi ITA Movistar Yamaha MotoGP (YZR-M1) 44m 37.589s
2. Marc Marquez ESP Repsol Honda Team (RC213V) 44m 40.241s
3. Dani Pedrosa ESP Repsol Honda Team (RC213V) 44m 43.902s
4. Maverick Viñales ESP Team Suzuki Ecstar (GSX-RR) 45m 1.977s
5. Pol Espargaro ESP Monster Yamaha Tech 3 (YZR-M1) 45m 7.135s
6. Cal Crutchlow GBR LCR Honda (RC213V) 45m 13.833s
7. Andrea Dovizioso ITA Ducati Team (Desmosedici GP) 45m 19.053s
8. Alvaro Bautista ESP Factory Aprilia Gresini (RS-GP) 45m 20.564s
9. Danilo Petrucci ITA Octo Pramac Yakhnich (Desmosedici GP15) 45m 22.926s
10. Hector Barbera ESP Avintia Racing (Desmosedici GP14.2) 45m 24.258s
11. Jack Miller AUS Estrella Galicia 0,0 Marc VDS (RC213V) 45m 27.103s
12. Stefan Bradl GER Factory Aprilia Gresini (RS-GP) 45m 32.722s
13. Eugene Laverty IRL Aspar MotoGP Team (Desmosedici GP14.2) 45m 35.563s
14. Tito Rabat ESP Estrella Galicia 0,0 Marc VDS (RC213V)* 45m 37.730s
15. Michele Pirro ITA Avintia Racing (Desmosedici GP14.2) 45m 38.018s
16. Scott Redding GBR Octo Pramac Yakhnich (Desmosedici GP15) 45m 53.858s
17. Yonny Hernandez COL Aspar MotoGP Team (Desmosedici GP14.2) +1 lap
Aleix Espargaro ESP Team Suzuki Ecstar (GSX-RR) DNF
Jorge Lorenzo ESP Movistar Yamaha MotoGP (YZR-M1) DNF
Andrea Iannone ITA Ducati Team (Desmosedici GP) DNF
Bradley Smith GBR Monster Yamaha Tech 3 (YZR-M1) DNF




Posting Komentar

0 Komentar